Pesawat kantor



 3. Pesawat Kantor

Saling mengadakan komunikasi sesama manusia pada dasarnya untuk bekerjasama yang berkaitan dengan kebutuhan dan kegiatan manusia itu sendiri. Demikian halnya pada suatu perkantoran, komunikasi merupakan faktor yang sering dilakukan oleh setiap karyawannya, sehingga komunikasi dalam kantor

merupakan hal yang penting, karena tanpa komunikasi berarti kantor itu tidak ada kegiatan. 

Sesuai dengan perkembangan jamandankemajuanteknqlogimaka saat ini komunikasi dalam kantor lebih banyak mempergunakan peralatan atau mesin komunikasi, karena komunikasi akan lebih cepat dan efisien. Peralatan atau mesin-mesin komunikasi yang  aman dan inilah yang disebut dengan pesawat kantor. Jadi pesawat kantor adalah semua mesin komunikasi yang berfungsi sebagai alat untuk mengadakan komunikasi, baik di lingkungan sendiri maupun dengan lingkungan 

Keuntungan adanya pesawat komunikasi dalam suatu kantor, di antaranya:

  • Penyamp aian komunikasi dapat dilakukan secara cepat dan efisien. 
  •  Menghemat tenaga dalam pelaksanaan tata hubungan di lingkungan kantor.
  •  Meningkatkan produktifitas kerja. 
  • Menghemat biaya sewa.
  • Mempercepat proses pekerjaan.

Macam-macam pesawat komunikasi di antaranya:

- Intercom

- Telephone

- Laundepeaking telphone (pengeras suara telpon)

- Telpon autalering machine ( mesin penjawab panggilan telpon)

- Dictaphone

- Teleks

- Facsimile


TATA CARA MENERIMA TELEPON DI KANTOR / DI HOTEL/ PT


Tugas:

1. Tulis materi diatas dalam buku catatan

2. Kirim hasil catatan ke link web pembelajaran dan menggisi LKS


Pertanyaan:

1. Apa yang dimaksud dengan pesawat kantor....

2. Bagaimana tata cara yang baik berkomunikasi di telpon kantor....

3. Tuliskan sikap etika mengangkat telpon ...... 

 

 







 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar